Karya Puisi ( Kerja )

Madrasah Aliyah Nurul Amin

Kerja
Jalan yang berliku mengarungi kehidupan
Andaikan aku seorang masinis
Lokomotif dan gerbong tak terpisahkan
Akan kubawa menyusuri rel sepenuh jiwa
Namun tak tahu kemana berhenti
Kereta api yang kucinta
Aku akan setia bersama selamanya Nanti, esuk, dan kemarin

Kereta api telah tiba distasiun
Entah berapa lama menunggu
Rel memanjang membentang didepan mata
Ekonomi berjalan karena kereta api
Tetap terjaga di lokomotif
Akan kususuri sampai ke tujuan

Aku antarkan penumpang kereta api
Penghasilan yang mulia kucari Itu adalah berkah keluargaku

by Sulis Triya Ningsih

Bagikan:

Baca Juga